Motif Batik Sidomukti


Motif Batik Sidomukti Mengandung makna kemakmuran. Demikianlah bagi orang Jawa, hidup yang didambakan selain keluhuran budi, ucapan, dan tindakan, tentu agar hidup akhirnya dapat mencapai mukti atau makmur baik di dunia maupun di akhirat. Orang hidup di dunia adalah mencari kemakmuran dan ketentraman lahir dan batin. Untuk mencapai kemakmuran dan ketentraman itu niscaya akan tercapai jika tanpa usaha dan kerja keras, keluhuran budi, ucapan, dan tindakan. Namun untuk mencapai itu semua tentu tidaklah mudah. Setiap orang harus bisa mengendalikan hawa nafsu, mengurangi kesenangan, menggunjing tetangga, berbuat baik tanpa merugikan orang lain, dan sebagainya, agar dirinya merasa makmur lahir batin. Kehidupan untuk mencapai kemakmuran lahir dan batin itulah yang juga menjadi salah satu dambaan masyarakat Jawa dan tentu juga secara universal.


Batik Motif Containing Sidomukti meaning of prosperity. Thus for the Javanese, the coveted living besides magnanimity, speech and action, of course for life can finally reach mukti or prosperous in the world and the hereafter. People living in the world are looking for prosperity and peace and unseen. To achieve prosperity and peace that would be achieved if without effort and hard work, virtue, speech and action. But to achieve it all certainly is not easy. Everyone should be able to control the passions, reduce pleasure, wag their neighbors, doing good without harming others, and so on, so she felt physically and spiritually prosperous. Life to achieve prosperity and spiritual birth that is also one of the Java community's desires and of course also be universal.

Archive

 

Toko Batik Wahyu Tumurun Solo Indonesia | Creative Commons Attribution- Noncommercial License | Dandy Dandilion Designed by Simply Fabulous Blogger Templates